Gara-gara bongkar CCD barcode scanner and mempelajarinya, setelah 3 hari puas dengan rangkaian elektroniknya baru ngelirik lensa didalamnya.
CCD barcode scanner |
Sensor CCD linear yang berada didalam barcode scanner ini fungsinya banyak, kamera yang menggunakan CCD jauh lebih baik dari pada kamera yang menggunakan CMOS, prisip kerja CCD mirip kerja photocell, tapi ruang dan waktu tidak mendukung untuk proses hacking CCD linear ini, so lensanya aja deh.....kenapa ngga dieksekusi dibikin microscope?